Resmi Berdiri, Forum Komunikasi Pendamping Perhutanan Sosial Wilayah Sumatera Siap Berkolaborasi

Kabarlagi.Com – Untuk pertama kalinya “Forum Komunikasi Pendamping Perhutanan Sosial BPSKL Wilayah Sumatera”, dilaksanakan di Bogo, tanggal 28 – 29 September 2021 secara hybrid oleh Direktorat Kemitraan Lingkungan bersama Balai Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan Sumatera. Acara dibuka oleh Direktur Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan, dihadiri 10 pendamping terbaik dari 10 Provinsi se Sumatera, … Lanjutkan membaca Resmi Berdiri, Forum Komunikasi Pendamping Perhutanan Sosial Wilayah Sumatera Siap Berkolaborasi